
PERSYARATAN DAFTAR ULANGBagi Calon Peserta didik yang dinyatakan lulus seleksi dan diterima di SMA Negeri 2 Kotaagung, diwajibkan melakukan daftar ulang dengan ketentuan sebagai berikut :Daftar Ulang dilaksanakan pada tanggal 24 (Sabtu) dan 26 (Senin) Juni 2023 pada pukul 07.30 s.d pukul 15.00 WIBDaftar ulang dilaksanakan di satuan pendidikan dimana calon peserta didik diterima, dengan menyerahkan :Bagi peserta didik yang dinyatakan lulus dan tidak...